Jasa Cargo Terbaik Keseluruh Wilayah Indonesia – UJEX Carrgo

Sebuah Perjalanan

Kenalan lebih dekat sama sejarah UJEX Cargo dan orang-orang dibaliknya

PT. Usahajasa Citramandiri

Didirikan pada tahun 1998, PT. Usahajasa Citramandiri merupakan perusahaan jasa pengiriman yang fokus pada muatan kargo laut dari berbagai ukuran baik 20ft maupun 40ft dengan pelayanan FCL dan LCL. Mulai dari niat yang sederhana, PT. Usahajasa Citramandiri ingin berkontribusi pada Supply Chain di Indonesia.

Seiring berkembangnya usaha dan support dari para klien, pada tahun 2017 PT. Usahajasa Citramandiri mulai melakukan ekspansi dengan menyediakan pelayanan pengiriman kargo melalui jalur Darat dan juga Udara. Dan pada tahun 2021 PT.Usahajasa Citramandiri membangun merek dagang baru dengan nama UJEX Cargo.

Bagian dari kesuksesan kami berasal dari pondasi kami “Professional, Ownership, Responsive, dan Trusted. Pondasi ini telah menjadi DNA dalam kegiatan sehari-hari untuk memberikan pelayanan yang terbaik kepada semua klien. Kepuasan klien sangat penting bagi kami, oleh karena itu kami berkomitmen untuk selalu memberikan solusi yang tepat dengan standar pelayanan terbaik untuk kebutuhan klien.

Visi

Membantu mengembangkan dan memperlancar sistem logistik perusahaan-perusahaan di indonesia, yang terintegrasi dengan pengembangan sumber daya manusia, teknologi, struktur keuangan yang baik, kepuasan customer dan efisiensi.

Misi

Berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, harga yang kompetitif dan terpercaya.

Membangun integritas, respect, dan kepercayaan dari setiap partner dan client.

Menjaga dan meningkatkan performa jasa yang diberikan dengan regulasi yang sesuai dengan nilai yang diterapkan perusahaan & fokus pada ketepatan kecepatan waktu

Pondasi UJEX Cargo

PORT (Professional, Ownership, Responsive, dan Trust) merupakan nilai perusahaan yang menjadi komitmen kami dalam memberikan pelayanan kepada klien. 

Jasa Cargo Terbaik Keseluruh Wilayah Indonesia
Professional

Bekerja keras, ikhlas, hingga tuntas sesuai dengan kesepakatan

Jasa Cargo Terbaik Keseluruh Wilayah Indonesia
Ownership

Rasa memiliki terhadap muatan perusahaan

Jasa Cargo Terbaik Keseluruh Wilayah Indonesia
Responsive

Tanggap terhadap kebutuhan dan masukan klien

Jasa Cargo Terbaik Keseluruh Wilayah Indonesia
Trusted

Menjaga kepercayaan rekan, mitra, dan klien

Jasa Cargo Terbaik Keseluruh Wilayah Indonesia

Seluruh Indonesia

Setiap tahunnya kami selalu melebarkan jangkauan kami dengan rute alternatif demi memenuhi kebutuhan klien.

0 +
Port
0 +
Cabang
0 +
Mitra Kerja
Resolusi UJEX Cargo 2022, seluruh operasional UJEX Cargo sudah tersistemasi dengan baik.
Anton Haryadi
UJEX Cargo COO

Meet our team

Abdul Aziz
General MAnager
Anton Haryadi
Chief Operating Officer
Aryo Dwi Septio
Head of Marketing
Handito Trisandityo
business development